Peraturan Walikota Palembang Nomor 30 Tahun 2019

INFO PERATURAN – Peraturan Walikota Palembang Nomor 30 Tahun 2019 Tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Gandus

ABSTRAK

Peraturan Walikota Palembang Nomor 30 Tahun 2019 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa untuk efektivitas dan efisisensi pelaksanaan pengelolaan Badan Layanan Umum Daerah di Rumah Sakit Umum Daerah Gandus Palembang, perlu mengatur Petunjuk Teknis Pengelolaan Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Gandus. Untuk itu perlu menetapkan Peraturan Walikota Palembang tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Gandus.

Dasar hukum Peraturan Walikota Palembang Nomor 30 Tahun 2019 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1959
  2. Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 sebagaimana telah diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015
  3. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005
  4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018.

Dalam peraturan ini diatur mengenai:
ketentuan umum;
perencanaan dan penganggaran;
pelaksanaan anggaran;
pengelolaan belanja badan layanan umum daerah;
pengelolaan barang;
piutang dan utang / pinjaman badan layanan umum daerah;
kerjasama badan layanan umum daerah;
investasi, sisa lebih perhitungan anggaran dan defisit anggaran badan layanan umum daerah;
penyelesaian kerugian;
pelaporan dan pertanggung jawaban;
pembinaan dan pengawasan;
standar pelayanan minimal;
pejabat pengelola dan pegawai;
persyaratan sebagai pengelola unit kerja BLUD;
pembina dan pengawas badan layanan umum daerah;
remunerasi;
ketentuan penutup.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kota Palembang

Nomor
30 Tahun 2019

Tahun
2019

Tentang
Perwali Tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Gandus

Ditetapkan Tanggal
29 Maret 2019

Diundangkan Tanggal
29 Maret 2019

Berlaku Tanggal
29 Maret 2019

Sumber
BD.2019/NO.30

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Walikota Palembang Nomor 30 Tahun 2019 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoperaturan.id, terima kasih.

Bagikan:

Tinggalkan komentar