Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 103 Tahun 2020

INFO PERATURAN – Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 103 Tahun 2020 Tentang Penugasan kepada Perseroan Terbatas Agro Jabar (Perseroda) dalam Pengelolaan Pusat Distribusi Propinsi

ABSTRAK

Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 103 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa untuk menindaklanjuti ketentuan Pasal 30 ayat (1) Peraturan Daerah Nomor 1 Tahun 2020 tentang Pusat Distribusi Provinsi, dan ketentuan Pasal 108 Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2017 tentang Badan Usaha Milik Daerah, Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat dapat menugaskan Badan Usaha Milik Daerah dalam pengelolaan Pusat Distribusi Provinsi, Dan bahwa Badan Usaha Milik Daerah yang mempunyai kegiatan usaha perseroan berupa cadangan pangan yaitu Perseroan Terbatas Agro Jabar (Perseroda), sehingga untuk implementasi pelaksanaan perlu diatur penugasan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan, Sehingga berdasarkan pertimbangan perlu menetapkan Peraturan Gubernur tentang Penugasan kepada Perseroan Terbatas Agro Jabar (Perseroda) dalam Pengelolaan Pusat Distribusi Provinsi.

Dasar hukum Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 103 Tahun 2020 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 1950,
  2. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2012,
  3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014,
  4. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014,
  5. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2015,
  6. Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2017,
  7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 Tahun 2016,
  8. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 15 Tahun 2012,
  9. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 3 Tahun 2019,
  10. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 1 Tahun 2020,
  11. Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 98 Tahun 2020.

Ketentuan Umum, Ruang Lingkup, Dukungan Pemerintah Daerah Provinsi, Penugasan, Pendanaan , Aset, Kerja Sama, Keadaan Kahar, Keadaan Kahar, Pengawasan Dan Pengendalian, Dan Ketentuan Penutup.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Provinsi Jawa Barat

Nomor
103 Tahun 2020

Tahun
2020

Tentang
Pergub Tentang Penugasan kepada Perseroan Terbatas Agro Jabar (Perseroda) dalam Pengelolaan Pusat Distribusi Propinsi

Ditetapkan Tanggal
30 Desember 2020

Diundangkan Tanggal
30 Desember 2020

Berlaku Tanggal
30 Desember 2020

Sumber
BD 2020/103

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 103 Tahun 2020 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoperaturan.id, terima kasih.

Bagikan:

Tinggalkan komentar