Peraturan Gubernur Maluku Utara Nomor 5 Tahun 2013

INFO PERATURAN – Peraturan Gubernur Maluku Utara Nomor 5 Tahun 2013 Tentang Tambahan Penghasilan Bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku Utara Berdasarkan Kondisi Kerja Tahun Anggaran 2013

ABSTRAK

Peraturan Gubernur Maluku Utara Nomor 5 Tahun 2013 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Dasar pertimbangan peraturan gubernur ini antaralain bahwa untuk meningkatkan kesejahteraan dan kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Propinsi Maluku Utara, kepada Pegawai Negeri Sipil dapat diberikan tambahan penghasilan berdasarkan pertimbangan kondisi kerja sesuai dengan ketentuan peraturan perundang – undangan, tambahan penghasilan sebagaimana dimaksud pada kalimat diatas, disesuaikan dengan mempertimbangkan kemampuan keuangan daerah;
  2. berdasarkan pertimbangan pada kalimat diatas dipandang perlu menetapakan Peraturan Gubernur Maluku Utara tentang Tambahan Penghasilan Bagi Pegawai Negeri Sipil, dilingkungan Pemerintah Propinsi Maluku Utara berdasarkan Kondisi Kerja Tahun Anggaran 2013.

Dasar hukum Peraturan Gubernur Maluku Utara Nomor 5 Tahun 2013 ini adalah:

  1. Dasar hukum peraturan daerah ini terdiri dari Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999,
  2. Undang-Undang Nomor 46 Tahun 1999,
  3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003, U No.1 Tahun 2004,
  4. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004,
  5. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004,
  6. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004,
  7. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2004,
  8. Peraturan Pemerintah No.58 Tahun 2005, Pemendagri No.13 Tahun 2006,
  9. Peraturan Daerah Maluku Utara No.11 Tahun 2009,
  10. Peraturan Daerah Provinsi Maluku Utara No.1 Tahun 2013,
  11. Peraturan Gubernur Provinsi Maluku Utara Nomor 1 Tahun 2013.

Peraturan gubernur ini diatur tentang Tambahan penghasilan bagi pegawai negeri sipil dilingkungan pemerintah Provinsi Maluku Utara berdasarkan kondisi kerja tahun anggaran 2013, dengan menetapkan batasan istilah yang digunakan dalam pengaturannya. Diatur tentang Ketentuan Umum;
Ruang lingkup;
Penganggaran dan pelaksanaan;
Ketentuan penutup.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Provinsi Maluku Utara

Nomor
5 Tahun 2013

Tahun
2013

Tentang
Pergub Tentang Tambahan Penghasilan Bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku Utara Berdasarkan Kondisi Kerja Tahun Anggaran 2013

Ditetapkan Tanggal
08 Januari 2013

Diundangkan Tanggal
08 Januari 2013

Berlaku Tanggal
08 Januari 2013

Sumber
Berita Daerah Propinsi Maluku Utara Tahun 2013 Nomor 4

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Gubernur Maluku Utara Nomor 5 Tahun 2013 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoperaturan.id, terima kasih.

Bagikan:

Tinggalkan komentar