INFO PERATURAN – Peraturan Walikota Banjar Nomor 79 Tahun 2020 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 39 Tahun 2020 Tentang Bantuan Sosial dalam Penanganan Dampak Sosial Sebagai Jaring Pengaman Sosial (Social Safety Net) Bagi Masyarakat yang Terdampak Akibat Pandemi Corona VIrus Disease 2019 (Covid-19) di Kota Banjar Tahun 2020
ABSTRAK
Peraturan Walikota Banjar Nomor 79 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa Bantuan Sosial Dalam Penanganan Dampak Sosial Sebagai Jaring Pengaman Sosial (Social Safety Net) Bagi Masyarakat Yang Terdampak Akibat Pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Kota Banjar Tahun 2020 telah ditetapkan dengan Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 39 Tahun 2020 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 49 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 39 Tahun 2020, Dan bahwa Pemerintah Daerah Kota Banjar mendapatkan Dana Insentif Daerah Tambahan yang salah satunya dialokasikan untuk mengurangi dampak sosial akibat wabah pandemi COVID-19 khususnya untuk keluarga miskin, dan rentan miskin serta warga masyarakat yang terdampak atau memiliki resiko sosial karena penyebaran COVID 19 di wilayah Kota Banjar sehingga perlu dilakukan penyesuaian terhadap Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 39 Tahun 2020, Sehingga berdasarkan pertimbangan perlu menetapkan Peraturan Wali Kota tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 39 Tahun 2020 tentang Bantuan Sosial Dalam Penanganan Dampak Sosial Sebagai Jaring Pengaman Sosial (Social Safety Net) Bagi Masyarakat yang terdampak akibat Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Kota Banjar Tahun 2020.
Dasar hukum Peraturan Walikota Banjar Nomor 79 Tahun 2020 ini adalah:
- Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1984,
- Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2002,
- Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007,
- Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009,
- Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009,
- Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2011,
- Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014,
- Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014,
- Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2018, . Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020,
- Peraturan Pemerintahan Nomor 39 Tahun 2012,
- Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017,
- Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019,
- Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2020,
- Peraturan Presiden Nomor 17 Tahun 2018,
- Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020, Keputusan Presiden Nomor 11 Tahun 2020, Keputusan Presiden Nomor 12 Tahun 2020,
- Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 82 Tahun 2014,
- Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2020,
- Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 9 Tahun 2020,
- Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 87/PMK.07/2020,
- Peraturan Daerah Kota Banjar Nomor 10 Tahun 2016,
- Peraturan Daerah Nomor 5 Tahun 2020,
- Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 42 Tahun 2017,
- Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 32 Tahun 2020,
- Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 37 Tahun 2020,
- Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 39 Tahun 2020, . Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 45 Tahun 2020.
Beberapa Ketentuan Telah diubah.
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kota Banjar
Tentang
Perwali Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Wali Kota Banjar Nomor 39 Tahun 2020 Tentang Bantuan Sosial dalam Penanganan Dampak Sosial Sebagai Jaring Pengaman Sosial (Social Safety Net) Bagi Masyarakat yang Terdampak Akibat Pandemi Corona VIrus Disease 2019 (Covid-19) di Kota Banjar Tahun 2020
Ditetapkan Tanggal
20 November 2020
Diundangkan Tanggal
20 November 2020
Berlaku Tanggal
20 November 2020
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Walikota Banjar Nomor 79 Tahun 2020 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoperaturan.id, terima kasih.