Peraturan Walikota Tangerang Selatan Nomor 2 Tahun 2020

INFO PERATURAN – Peraturan Walikota Tangerang Selatan Nomor 2 Tahun 2020 Tentang Tata Cara Pengelolaan Pajak Parkir

ABSTRAK

Peraturan Walikota Tangerang Selatan Nomor 2 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Untuk melaksanakan ketentuan dalam Pasal 78, Pasal 129 ayat (1) dan ayat (2), Pasal 131 ayat (3), Pasal 132 ayat (7), Pasal 133 ayat (3), Pasal 134 ayat (3), Pasal 136 ayat (8), Pasal 141, Pasal 142 ayat (7), Pasal 144 ayat (7) dan Pasal 145 ayat (4) Peraturan Daerah Kota Tangerang Selatan Nomor 7 Tahun 2010 tentang Pajak Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kota Tangerang Selatan Nomor 3 Tahun 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2010 tentang Pajak Daerah perlu menetapkan Peraturan Walikota tentang Tata Cara Pengelolaan Pajak Parkir.

Dasar hukum Peraturan Walikota Tangerang Selatan Nomor 2 Tahun 2020 ini adalah:

  1. Psl 18 ayat (6) UUD 1945
  2. Undang-Undang No 51 Th 2008
  3. Undang-Undang No 28 Th 2009
  4. Undang-Undang No 23 Th 2014 yg telah diubah dg Undang-Undang No 9 Th 2015
  5. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Th 2016
  6. Peraturan Menteri Keuangan No 9/PMK.03/2013
  7. Peraturan Daerah Kota Tangerang Selatan No 7 Th 2010 yg telah diubah dg Perda Kota Tangerang Selatan No 3 Th 2017.

1. Ketentuan Umum;
2. Pendaftaran, Pendataan, Palporan, Dan Pembayaran;
3. Ketetapan, Tagihan, Angsuran, Dan Penundaan Pembayaran Pajak;
4. Keberatan Dan Banding;
5. Pembetulan, Pengurangan, Atau Pembatalan Ketetapan, Dan Pengurangan Atau Penghapusan Sanksi Administratif;
6. Penagihan Pajak;
7. Tata Cara Pengembalian Kelebihan Pembayaran Pajak;
8. Pembukuan;
9. Ketentuan Penutup.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kota Tangerang Selatan

Nomor
2 Tahun 2020

Tahun
2020

Tentang
Perwali Tentang Tata Cara Pengelolaan Pajak Parkir

Ditetapkan Tanggal
15 Januari 2020

Diundangkan Tanggal
16 Januari 2020

Berlaku Tanggal
16 Januari 2020

Sumber
BD Tahun 2020 No. 2

STATUS PERATURAN

Mencabut :

  1. bberapa pasal dalam peraturan Walikota Tangerang Selatan Nomor 64 Tahun 2011

Download Peraturan Walikota Tangerang Selatan Nomor 2 Tahun 2020 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoperaturan.id, terima kasih.

Bagikan:

Tinggalkan komentar