INFO PERATURAN – Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 20 Tahun 2012 Tentang Perizinan dan Sertifikasi Bidang Kesehatan
PERTIMBANGAN
Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 20 Tahun 2012 ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dalam rangka dengan semakin berkembangnya dinamika pelayanan di bidang kesehatan, perlu dilakukan pembinaan, pengaturan, pengawasan dan pengendalian terhadap fasilitas dan tenaga pelayanan kesehatan serta tempattempat umum yang terkait dengan kesehatan, guna meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di Kota Pekalongan;
- bahwa untuk memberikan landasan hukum serta jaminan perlindungan pada masyarakat dalam pelayanan kesehatan yang dilakukan oleh perorangan maupun badan, perlu diatur pemberian izin dan sertifikasi bidang kesehatan;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu membentuk Peraturan Daerah tentang Perizinan dan Sertifikasi Bidang Kesehatan;
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Mencabut :
- Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 8 Tahun 2002
Download Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 20 Tahun 2012 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://jdih.pekalongankota.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoperaturan.id, terima kasih.
