Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 19 Tahun 2024

INFO PERATURAN – Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 19 Tahun 2024 Tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Perangkat Daerah

ABSTRAK

Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 19 Tahun 2024 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa dalam rangka pengambilan keputusan di bidang kelembagaan, ketatalaksanaan dan kepegawaian pada perangkat daerah Provinsi Gorontalo dibutuhkan data dari hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja unit/satuan kerja perangkat daerah. Untuk memperoleh hasil analisis jabatan berupa informasi jabatan, peta jabatan, dan nomenklatur jabatan perlu dilakukan penyusunan analisis jabatan untuk penyusunan kebutuhan pegawai ASN, perlu dilakukan penyusunan analisis beban kerja, dan sesuai ketentuan pasal 2 dan Pasal 6 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1 Tahun 2020 tentang Pedoman Penyusunan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja, perlu menetapkan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Perangkat Daerah dengan Peraturan Gubernur.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Provinsi Gorontalo

Nomor
19

Tahun
2024

Tentang
Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Perangkat Daerah

Ditetapkan Tanggal
16 Agustus 2024

Diundangkan Tanggal
16 Agustus 2024

Berlaku Tanggal
16 Agustus 2024

Sumber
BD 2024 (19)

STATUS PERATURAN

Mencabut :

  1. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 45 Tahun 2019 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi Gorontalo
  2. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 40 Tahun 2019 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Pendidikan, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Provinsi Gorontalo
  3. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 33 Tahun 2019 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Gorontalo
  4. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 18 Tahun 2019 tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Nomor 36 Tahun 2018 Tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Inspektorat Daerah Provinsi Gorontalo
  5. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 17 Tahun 2019 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Gorontalo
  6. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 50 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Gorontalo
  7. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 49 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Dinas Pertanian Provinsi Gorontalo
  8. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 48 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Sekretariat Daerah Provinsi Gorontalo
  9. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 47 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah Provinsi Gorontalo
  10. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 46 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Pada Dinas Penanaman Modal, Energi, Sumber Daya Manusia dan Transmigrasi Provinsi Gorontalo
  11. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 43 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Koperasi, Usaha kecil Menengah, Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Gorontalo
  12. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 41 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Gorontalo
  13. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 40 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Pangan Provinsi Gorontalo
  14. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 39 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis beban kerja pada Badan Keuangan Provinsi Gorontalo
  15. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 38 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Gorontalo
  16. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 36 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Inspektorat Daerah Provinsi Gorontalo
  17. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 32 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Pariwisata Provinsi Gorontalo
  18. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 30 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Gorontalo
  19. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 29 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Gorontalo
  20. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 28 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis beban Kerja pada dinas komunikasi, Informatika dan Statistik Provinsi Gorontalo
  21. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 27 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Perhubungan Provinsi Gorontalo
  22. Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 84 Tahun 2018 tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo (Berita Daerah Provinsi Gorontalo Tahun 2018 Nomor 27),

Download Peraturan Gubernur Gorontalo Nomor 19 Tahun 2024 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoperaturan.id, terima kasih.

Bagikan:

Tinggalkan komentar